Tag: Gowes

Menjelajah Singletrack 5CM di Bromo

Bersepeda di Bromo sangat mengasyikkan. Kawasan yang berada di ketinggian 2000 meter di atas permukaan laut ini memiliki banyak sekali perbukitan dan singletrack yang merupakan kombinasi istimewa bagi…

Fun Mountain Biking – Coban Rondo (Malang, 15/08/13)

Coban Rondo memang mempesona. Itulah yang ada di benak saya sepulang dari kegiatan gowes di sepanjang singletrack yang menghubungkan antara air terjun Coban Rondo dan kebun jeruk Bedengan….

Tips : Pertolongan Pertama Kecelakaan Gowes

Kecelakaan bisa terjadi dimana saja, terlebih ketika melewati jalur gowes dengan kesulitan tinggi. Jika melihat teman terjatuh, apa yang harus dilakukan? Bagi saya, yang pertama adalah ambil kamera…

Kopi / Kafein, Baikkah untuk Pesepeda?

Baikkah kafein untuk seorang yang sedang berolahraga? Sepertinya pertanyaan ini sering kita dengar dan sering pula kita temukan jawabannya melalui pakar ataupun sekedar browsing di internet. Sebelum mengetahui…

Gowes Bareng GGC Tribun Kaltim (23 – 25 Mei 2013)

Pada tanggal 23 – 25 Mei 2013 ada beberapa kawan dari komunitas GGC (Kalimantan Timur) yang mengunjungi Bromo dan Cangar. Mereka menginjak tanah Jawa melalui Bandara Juanda pada…

Video – Riding Mt Bromo (by Kenneth Koh)

Beberapa waktu lalu saya sempat kedatangan 3 orang teman yang 2 diantaranya merupakan turis asal Singapura. Mereka begitu tergila – gila dengan bersepeda dan terutama petualangannya. Momen yang…